Operasi Parkir Liar Malam Hari di Meruya Utara
access_time Selasa, 04 Oktober 2016
photo_cameraFotografer : Istimewa
Dalam rangka menjawab keluhan dari masyarakat tentang banyaknya parkir liar ,Sudinhubtrans Jakarta Barat dan Kelurahan Meruya utara melakukan operasi parkir liar malam hari. Operasi yang dipimpin oleh Lurah Meruya Utara Pangestu Aji S, turut dibantu jajaran dari TNI dan POLRI. (Foto: Sudinhubtrans Jakarta Barat)